Apa itu Dropbox?Sebuah aplikasi bebas biaya sebagai tempat penimpanan berbagai macam dokumen yang penting bagi pengguna HH. Semua data itu akan tersimpan dengan aman di server dropbox.
Biasanya, kita cuma dapet free 2GB ketika pertama kali melakukan registrasi diwww.dropbox.com. Nah kali ini, gue mau bagi trik ringan biar kita bisa memperluas kapasitas dropbox. Perhatikan caranya dengan baik!
Proses:
Download file CWM-S3-Dbox.zip : http://www.4shared.com/zip/en4A6hcr/CWM-S3-Dbox.html
Kalo di HH sampeyan ada atau pernah instal aplikasi dropbox, silahkan uninstal!
Copy file yang di download tadi ke sdcard.
Masuk ke mode CWM dan Instal file tersebut.
Reboot
Setelah proses instalasi selesai. Log in dengan account dropbox kalian, dan tunggu email dari dropbox.
Buka email tersebut dr PC ,dan jalankan beberapa perintah di dalamnya (ada 7 perintah yang harus dijalani, pilih 5 saja)
Bila semua selesai. kalian akan mendapatkan fasilitas penyimpanan di Dropbox yg bertambah besar.
DONE!!!
Silahkan dicoba!
Salam Dropbox
tambahan : kalo uda di flash, jangan di update ke dropbox yang terbaru. ntar ilang lagi 50gb nya.