Oke, berikut ini adalah langkah-langkahnya : –-– > selamat menyimak
Siapkan tulisan/teks yang ingin anda posting
Klik Office Button à Publish à Blog
Setelah itu akan muncul jendela Register a Blog Account dan langsung pilih Register Now
Setelah itu akan muncul jendela New Blog Account kemudian klik tanda panah ke bawah dan pilih provider yang anda gunakan (misalnya saya pilih WordPress sebagai provider saya karena saya akan posting ke wordpress)
Setelah itu akan muncul New WordPress Account, disini kita mengisi kolom yang tersedia. Pada kolom Blog Post URL, <Enter your blog URL here> gantilah dengan alamat blog anda (misalnya ganti dengan patrafmlovers.wordpress.com dan kemudian diubah menjadi http://pathullapil.blogspot.com/). Kemudian isi User Name dan Password sesuai dengan account anda. “Note : jika anda menggunakan komputer atau laptop pribadi lebih baik anda centangRemember Password, agar jika ingin posting ulang tidak usah isi User Namedan Password lagi.
Setelah semuanya sukses, sekarang tampilan pada komputer akan tampil seperti ini :
Perhatikan pada halaman pojok kiri atas, terdapat [Enter Post Title Here]. Klik disana dan isikan sesuai judul artikel yang Anda inginkan.
Perhatikan icon yang ada di atas tempat mengisi judul tadi, pilih Publish àPublish
Silahkan tunggu, jika ada pemberitahuan seperti ini berarti artikel anda sudah di posting :
Terima kasih akan kunjungan anda semua, semoga trik ini bermanfaat bagi kalian semua dan teruslah berkreasi semaksimal mungkin..