SNMPTN : Puluhan Sekolah Manipulasi Data

blogger templates
SOLO - Pelaksanaan Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) tahun ini ternodai dengan kecurangan yang dilakukan lebih dari 10 sekolah. SNMPTN , SNMPTN            
Mereka ketahuan melakukan manipulasi nilai siswa setelah data-data siswa di-upload dan dideteksi oleh sistem SNMPTN milik panitia pusat. SNMPTN , SNMPTN           
"Panitia memiliki sistem deteksi untuk mengetahui kebenaran data. Sekolah yang melakukan kecurangan akan diumumkan pada 9 Maret," kata Koordinator Humas SNMPTN  Nasional Prof Dr Ravik Karsidi di kampus Universitas Sebelas Maret Surakarta (UNS), Senin (5/3). SNMPTN , SNMPTN            
Manipulasi data ini merupakan kesalahan fatal yang dilakukan kepala sekolah. Pasalnya, siswa akan menanggung sanksi yang akan diberikan.
Menurut Ravik, panitia tidak akan memproses semua data siswa dari sekolah yang bersangkutan pada SNMPTN jalur undangan tahun ini. Meski demikian, ia belum mengetahui berapa jumlah siswa yang terkena imbas sanksi. SNMPTN , SNMPTN            
Bukan hanya itu, dua tahun setelahnya, sekolah yang bersangkutan tidak akan diundang dalam SNMPTN jalur undangan. Otomatis hal ini akan merugikan siswa kelas I dan kelas II. SNMPTN , SNMPTN            
Ravik yang juga menjabat sebagai rektor UNS ini belum mau mengatakan nama-nama sekolah yang kedapatan melakukan kecurangan. Termasuk wilayah asal sekolah tersebut. SNMPTN , SNMPTN            
"Nanti saja akan diumumkan," katanya.SNMPTN , SNMPTN            
Tambah Kuota SNMPTN , SNMPTN            
Terkait pelaksanaan SNMPTN  Panitia Lokal (Panlok) 44 Surakarta UNS  hingga Senin (5/3) pukul 10.30 sudah ada 12.434 pendaftar SNMPTN jalur undangan. SNMPTN  SNMPTN            
Untuk jalur bidik misi sudah ada 3.753 pendaftar, asal pendaftar merata dari berbagai provinsi di Indonesia.
Ketua Panlok 44 Surakarta UNS  Prof Sutarno mengatakan, pihaknya akan mengajukan tambahan kuota untuk SNMPTN jalur bidik misi, dari 500 kuota yang telah disediakan. SNMPTN  SNMPTN            
Alasannya, tingginya pendaftar dengan dua kriteria, yakni nilai baik dan tidak mampu dari sisi ekonomi keluarga. SNMPTN  SNMPTN            
"Sudah ada sinyal diperbolehkan jika tambah kuota 200, tapi kami akan mencoba nego lagi untuk tambah 500 kuota," kata Sutarno. SNMPTN  SNMPTN           
Dari jumlah pendaftar, belum didata persentase pendaftar di tingkat fakultas, namun berdasarkan SNMPTN tahun lalu, FKIP masih menjadi fakultas yang memiliki kuota terbanyak. SNMPTN  SNMPTN            
Jurusan yang memiliki keketatan persaingan masuk tertinggi adalah Teknik Informatika Fakultas MIPA  Jurusan paling favorit masih Kedokteran. SNMPTN  SNMPTN                                                                    






.