TujuanMengamati sel epithelium mukosa pipi manusia.
Alat dan BahanCotton budd/spatula
Mikroskop, kaca preparat, kaca penutup
Jarum pentul
Pipet tetes
Larutan metilen blue
Cara KerjaKoreklah bagian dalam pipi menggunakan cotton budd atau spatula, kemudian oleskan di atas kaca preparat. Usahakan jangan sampai serat kapas cotton budd tertinggal pada kaca preparat!
Teteskan dua tetes larutan metilen